KUNJUNGAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LANGKAT KE DINAS KESEHATAN KABUPATEN LANGKAT
Kunjungan Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat ke Dinas Kesehatan Kab. Langkat Terkait Persiapan Penilaian Pelayanan Publik

By admin_dinkes 23 Jul 2024, 09:30:15 WIB Pelayanan
KUNJUNGAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LANGKAT KE DINAS KESEHATAN KABUPATEN LANGKAT

Dalam upaya untuk meningkatakan pelayanan publik  PJ Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP, yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Amril, S.Sos, M.AP, Melakukan Kunjungan ke Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat  melakukan Monitoring sebagai persiapan sebelum penilaian Kepatuhan Standar Pelayanan Publik oleh Ombudsman RI yang dijadwalkan pada  31 -07-2024 mendatang .

Yang didampingi oleh Kabag Orta, dalam kunjunganya, beliau meninjau sarana pelayanan dan memberi saran serta program unggulan yang diharapkan dapat menjadi nilai tambah dalam penilaian oleh Ombudsman. 

Monitorig ini merupakan bagian dari persiapan Kabupaten Langkat yang menargetkan untuk masuk dalam Kategori Nasional Kepatuhan Standar Pelayanan Publik Ombudsman RI. Semoga dengan persiapan yang maksimal, Langkat dapat meraih penilaian terbaik dan terus meningkatkan kualitas pellyanan Publik bagi Masyarakat 

Baca Lainnya :





Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

PHOTO BUPATI DAN WAKIL

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Instagram, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Bagaimana Menurut Kamu Pelayanan Publik bidang kesehatan di Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat
  Buruk
  Kurang Baik
  Cukup Baik
  Baik
  Sangat Baik